
From Russia With Love
Belum lama ini kita pernah membahas film James Bond pertama, yaitu Dr. No. Kini, saya mencoba untuk mengulas film keduanya. Memang, ada alasan khusus untuk itu, tetapi saya akan menyebutkannya nanti. Baiklah, selamat menikmati sinopsis dan ulasan film From Russia…